Tuesday, March 15, 2016

Ini Dia Tablet Pertama Windows 8.1

Ini Dia Tablet Pertama Windows 8.1 - Kali ini Berita Handphone akan mengulas artikel Handphone terbaru berjudul Ini Dia Tablet Pertama Windows 8.1 yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Ini Dia Tablet Pertama Windows 8.1, anda bisa menyimak artikel kami tentang Ini Dia Tablet Pertama Windows 8.1 dibawah ini.
Ini Dia Tablet Pertama Windows 8.1



Melalui OS Windows 8.1, Microsoft banyak berharap banyak pabrikan mengembangkan perangkat mobile dengan OS mereka. Salah satunya pabrikan asal India, XOLO, yang dikabarkan siap membuat tablet Windows 8.1. Tablet bertajuk "Win," bahkan disebut-sebut sebagai tablet pertama yang menggunakan Windows 8.1.

Dibuat dengan material aluminium, XOLO Win memiliki layar 10.1 inci resolusi full HD, 1.366 × 768 piksel .dengan prosesor AMD Temash A4-1200, GPU Radeon HD8180 GPU dan RAM 2GB. Dibekali dengan memori internal 32GB, tablet Win juga masih dilengkapi slot kartu microSD dan port microHDMI. demikian dilansir ubergizmo.

Xolo Win TabletTablet ini dijual di toko retail dengan banderol harga sekitar $340. Bahkan untuk memudahkan penjualan XOLO menawarkan diskon 50 persen untuk aksesoris keyboard Bluetooth yang dijual secara terpisah dan e-book gratis

Sekian Berita Handphone terbaru dari kami mengenai Ini Dia Tablet Pertama Windows 8.1. Harapan kami Semoga artikel Berita Handphone yang berjudul Ini Dia Tablet Pertama Windows 8.1 ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Berita Handphone untuk mendapatkan berita Berita Handphone setiap harinya.